Tuesday 20 November 2018

PENYAKIT PNEUMOTHORAKS

Pneumothoraks adalah pengumpulan udara didalam ruang potensial antara pleura visceral dan parietal (Arif Mansjoer dkk, 2000). Pneumothoraks adalah keluarnya udara dari paru yang cidera, ke dalam ruang pleura sering diakibatkan karena robeknya pleura ( Suzanne C. Smeltzer, 2001).

Pneumotoraks dapat diklasifikasikan sesuai dengan penyebabnya :

      - Pneumotoraks Spontan (primer dan sekunder)
Pneumotoraks spontan primer terjadi tanpa disertai penyakit paru yang mendasarinya, sedangkan pneumotoraks spontan sekunder merupakan komplikasi dari penyakit paru yang mendahuluinya.

- Tension Pneumotoraks
Disebabkan trauma tajam, infeksi paru, resusitasi kardiopulmoner.

a.       Sesak napas berat
b.      Takipnea, dangkal, menggunakan otot napas tambahan
c.       Nyeri dada unilateral, terutama diperberat saat napas dalam dan batuk
d.      Pengembangan dada tidak simetris
e.        Sianosis

0 komentar:

Post a Comment